Pemdes Tuntung Salurkan BLT-DD Bulan November Dibarengi Vaksinasi Dosis II

Bolmut, Terkini208 Views

Bolmut, Inatonreport.Com – Pemerintah Desa (Pemdes) Tuntung Kecamatan Pinogaluman, Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), kembali salurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) bulan November kepada masyarakat, bertempat di Kantor Desa Tuntung, kamis (11/11/2021).

Penyalural BLT bulan November tahun 2021 ini dipimpin langsung sangadi desa Tuntung Emil Tonote, didampingi Kapolsek Pinogaluman dan puskesmas tuntung serta Keluarga Penerima Manfaat (KPM), dalam Penyaluran ini Pemdes Tuntung menyalurkan BLT besamaan dengan vaksinasi masal di Desa Tuntung,

“yang memawjibkan bagi penerima dapat melakukan vaksinasi Karena berkaitan Dengan penyaluran BLT ini bahwa BLT ini ada karena pengaruh covid 19 maka berkaitan dengan itu mulai dari pemerintah pusat Pemprov dan Pemda gencar-gencarnya penanganan civid19, dengan mewajibkan vaksinasi terkait penyaluran BLT Ini,” ucapnya.

Sementara itu Sekdes Tuntung mengungkap kepada media berdasarkan peraturan terbaru terkait Penyerahan BLT-DD disalurkan Dengan menunjukan kartu Vaksin

“Penyerahan ini akan dilaksanakan setiap bulannya namun bagi penerima wajib sudah vaksin maka kami berharap masyarakat bagi penerima agar kiranya dapat melakukan vaksinasi menunjukan kartu vaksin” jelas Sekdes.

*IB

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.