Nayodo Gunakan Pakaian Adat Baniyang

Kotamobagu, Inatonreport.Com – Pemerintah Kota Kotamobagu mengelar acara Podui’an Bo Poponikan Kon Komalig, yang diselenggarakan di Lapangan Boki Hotininbang, Rabu (3/10/2018).

Wakil Wali Kota Kotamobagu, Nayodo Kurniawan, sekitar pukul 08:00 WITA sudah datang mengunakan pakaian adat Baniyang. Sedangkan Wakil Wali Kota mengunakan baju adat Salu’.

Acara tersebut digelar untuk prosesi penobatan sebagai pemangku Adat Tertinggi di Kotamobagu, serta untuk menempati rumah jabatan.

Serangkaian acara dilaksanakan setelah dilantiknya Tatong Bara dan Nayodo Kurniawan sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu periode 2018-2023.

*Anto

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.