Hadiri Perayaan Imlek, Pjs Wali Kota: Semoga Kita selalu Aman dan Damai

Kotamobagu369 Views

Kotamobagu, Inatonreport.Com – Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Kotamobagu, Muhammad Rudi Mokoginta, berharapa, pada perayaah Imlek 2569 masyarakat Kotamobagu senantiasa diberi keberkahan dalam beraktifitas.

 

“Harapan saya untuk Imlek ini, berkat kita melimpah dan semoga masyarakat dapat hidup rukun, aman, tenteram dan bahagia,” ujar Rudi, Kamis (15/2).

Lanjut Rudi, Pemkot Kotamobagu selalu mensuport kegiatan keagamaan  umat Tri Dharma yang ada di Kotamobagu.

“Kita suport, apalagi kegiatan keagamaan seperti Cap Go Meh, bisa menjadi daya tarik wisatawan yang datang ke Kotamobagu,” ungkap Rudi.

*Ridwan Kalauw

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.